
Iwan Handoyo, Ketua Umum Yayasan Eng An Kiong mengatakan, kegiatan ini akan dilakukan secara intens.
“Inilah saatnya kita bergerak bersama semua unsur pemerintah terutama Polri untuk memerangi wabah Covid-19 yang penyeberannya juga semakin masif,” tutur Iwan Handoyo.

“Harapan kami, sarana kesehatan yang kami baktikan pada Polres Batu ini dapat membantu menjaga kesehatan dan keamanan para petugas Polri,” tambah Iwan Handoyo.


Ketika berada di Polres Batu, Yayasan Klenteng Eng An Kiong Bersama Hawaii Waterpark menyerahkan donasi 5 item yakni 300 APD, 150 sepatu both, 300 masker, 200 sarung tangan serta 150 face shield.

Polres Batu Cyber News